Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2020

UNSUR HARA NITROGEN (N) | UNSUR HARA PENYUSUN TANAMAN

Unsur Hara dapat dibagi menjadi 4 klasifikasi: 1. Unsur Hara Essensial  : Dibutuhkan tanaman dalam jumlah banyak dan merupakankebutuhan                                                               mayoritas tumbuhan 2. Unsur Fungsional/Beneficial : Yaitu unsur yang dibutuhkan tanaman tertentu misalnya Si (Silika)                                                                 dibutuhkan oleh tanaman serealia. 3. Unsur Potensial : Yaitu unsur yang sering ditemukan di tumbuhan akan tetapi belum jelas fungsinya. 4. Unsur Toksik : Adalah unsur yang apabila diberikan kepada tanaman akan meracuni tanaman. UNSUR ESSENSIAL SUMBER UNSUR HARA Sumber unsur hara bagi tanaman berasal dari : 1. Udara dan atmosfir seperti C dalam bentuk gas CO2, O dalam bentuk gas O2, H dalam bentuk gas H2O 2. Air tanah contohnya O dalam bentuk gas O2, dan H dalam bentuk gas H2O 3. Dalam Tanah, unsurhara makro primer N, P dan K. Unsur hara makro sekunder Ca, Mg dan S. Unsur hara mikro Cl, B, Cu, Mn, Fe, Zn, dan Mo.

PERANAN CAHAYA MATAHARI PADA TANAMAN KELAPA (Cocos nucifera L)

Gambar
  PERANAN CAHAYA MATAHARI PADA TANAMAN KELAPA (Cocos nucifera L ) PENDAHULUAN Kelapa merupakan tanaman perkebunan/industri berupa pohon batang lurus dari famili Palmae. Ada dua pendapat mengenai asal usul kelapa yaitu dari Amerika Selatan menurut D.F. Cook, Van Martius Beccari dan Thor Herjerdahl dan dari Asia atau Indo Pasific menurut Berry, Werth, Mearil, Mayurathan, Lepesma, dan Pureseglove. Kata coco pertama kali digunakan oleh Vasco da Gama, atau dapat juga disebut Nux Indica, al djanz al kindi, ganz-ganz, nargil, narlie, tenga, temuai, coconut, dan pohon kehidupan. Tanaman kelapa (Cocos nucifera L) merupakan tanaman serbaguna atau tanaman yang mempunyai nilai ekonomi tinggi. Seluruh bagian pohon kelapa dapat dimanfaatkan untuk kepentingan manusia, sehingga pohon ini sering disebut pohon kehidupan (tree of life) karena hampir seluruh bagian dari pohon, akar, batang, daun dan buahnya dapat dipergunakan untuk kebutuhan kehidupan manusia sehari-hari. Tanaman kelapa membutuhka

PENGERTIAN TANAMAN BUAH_ KLASIFIKASI

  1. Apa yang dimaksud dengan tanaman buah? Adalah tanaman hortikultura pangan yang dibudidayakakan untuk diambil bagian tumbuhan di permukaan tanah yang tumbuh membesar dan (biasanya) berdaging atau banyak mengandung air dan serat. 2. Klasifikasi tanaman buah? 1.      Berdasarkan siklus hidup - Tanaman buah tahunan adalah tanaman yang butuh beberapa tahun sebelum muncul buah dan setelah itu dapat di panen terus menerus secara priodik hingga tanaman itu mati. - Tanaman buah annual adalah tanaman yang hidup hanya semusim atau priode tumbuhnya berakhir setelah satu musim panen. - Tanaman buah biannual adalah tanaman yang dapat berbuah satu tahun pertaman setelah di tanam dan harus di replanting atau tidak produktif lagi setelah beberapa tahun. 2.      Berdasar Tipe Pertumbuhahn -   Buah-buahan pohon, misalnya mangga (Mangifera indica ), Jeruk ( Citrus sp ), duku ( Lansium lappaceum ), durian ( Durio zibethinus ), rambutan ( nephelium lappaceum ), manggis ( Mangostana m