Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

LAPORAN LAB FISTUM INISIASI AKAR

Gambar
INISIASI AKAR   PENDAHULUAN Latar belakang             Sistem akar melayani tanaman dengan pengambilan air dan zat hara dari tanah. Sebenarnya banyaknya air dan zat hara yang diperoleh dari atas tanah seperti dari embun, hujan dan debu biasanya tak berarti. Bentuk sistem akar kelihatannya ditentukan oleh kebutuhan untuk menyekap tenaga penyinaran menghadapi persaingan dengan tanaman sekitarnya. Disamping itu akar juga berperan dalam pengaturan pertumbuhan utama sitokinin dan giberalin dihasilkan diujung-ujung akar (Goldsworthy and Fisher, 200 4).             Sifat perakaran tanaman lebih dikendalikan oleh sifat genetis dari tanaman yang bersangkutan, tetapi pula ditentukan oleh sistem perakaran tanaman tersebut dapat dipengaruhi oleh kondisi tanah atau media tumbuh tanaman. Faktor yang mempengaruhi pola penyebaran akar antara lain adalah penghalang mekanis, suhu tanah, ketersediaan air, dan ketersediaan unsur hara (Lakitan, 2000).             Inisiasi akar merup